Zonapers Media Group, Gelar Ramadhan Berbagi Di Tasikmalaya Dan Jakarta

- Jurnalis

Rabu, 27 Maret 2024 - 11:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Jakarta.

Usai mengadakan Tournament Golf Charity ke 3, kembali Media Zonapers Group menggelar acara berbagi pada bulan Ramadhan 1445 H/ 2024, dimana hasil dari pengumpulan dana keuntungan dan sumbangan dari semua donatur kegiatan, akan di bagikan di Kota Tasikmalaya dan DKI Jakarta.

Baca Juga :  Jelang Hari Juang TNI AD ke-79, Prajurit Kodim 1710/Mimika Gelar Doa Bersama

Sembako yang di kota Tasikmalaya, akan di bagikan pada tgl.6 April 2024 di kampung Cibungkul,Desa Sukamajukaler, Kecamatan Indihiang Tasikmalaya.

Untuk di Jakarta, Panitia akan membagikan di kantor Redaksi Zonapers, komplek Palem Ganda Asri 2 Blok U no.4 pada tanggal 8 April 2024.

Baca Juga :  Dua Srikandi Pendaki Puncak Jayawijaya Papua, Gugur Saat Jalur Turun Dari Puncak Cartenz

Semua data penerima yang berhak, telah di data oleh tim redaksi sebelumnya, semoga acara ini berlangsung sukses dan bermanfaat bagi penerima nya.

Redaksi

Berita Terkait

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani
Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO
Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan
PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026
Berlokasi Di Kaki Gunung Cakrabuana, GEMPPA SMUN 1 Ciawi Tempa Calon Anggota Lewat Diksar ke-38
Judol Semakin Menggurita, Negara Terlihat Kalah: OJK Kembali Bekukan Rekening Bank Dan E-wallet
Danrem 023/KS Bersama Satgas Bencana Berjalan Kaki Tembus Desa Simaningir
Maruarar Sirait: 2.603 Hunian Tetap Dibangun, Negara Harus Hadir Sejak Tanggap Darurat

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:05 WIB

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:13 WIB

Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO

Selasa, 30 Desember 2025 - 13:29 WIB

Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan

Selasa, 30 Desember 2025 - 11:26 WIB

PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026

Minggu, 28 Desember 2025 - 11:24 WIB

Judol Semakin Menggurita, Negara Terlihat Kalah: OJK Kembali Bekukan Rekening Bank Dan E-wallet

Berita Terbaru

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB