Forum Perangkat Daerah Setda Dikemas Atraktif

- Jurnalis

Senin, 6 Maret 2023 - 19:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Sumedang – Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah dalam rangka Penyusunan Rencana Kerja Perangkat Daerah (RKPD) Sekretariat Daerah Kabupaten Sumedang berbeda dari biasanya.

Seluruh acara dan peserta kegiatan yang biasanya memakai pakaian seragam formal kini menggunakan pakaian smart casual.

Selain itu, persembahan live music berupa band dan kabaret yang dibawakan oleh staf dan pejabat pada Sekretariat Daerah Kabupaten Sumedang turut menambah kemeriahan jalannya acara

Baca Juga :  Satgas Yonarmed 11 Kostrad Berhasil Gagalkan Penyelundupan 960 Kosmetik Ilegal di Perbatasan

Menurut Sekda Herman Suryatman, nuansa yang berbeda tersebut merupakan wujud perubahan paradigma dalam bekerja yang semula kerja keras, sukses, dan bahagia menjadi bahagia, kerja keras, dan sukses.

Forum Perangkat Daerah Setda Dikemas Atraktif

“Jika paradigma dahulu adalah kerja keras, sukses, dan bahagia. Maka saat ini dalam nuansa yang berbeda kami balikkan paradigma ini menjadi bahagia, sukses, dan kerja keras,” ujarnya.

Sementara itu, Plt. Asisten Administrasi Idah Khoeriah selaku panitia kegiatan mengatakan, pelaksanaan Forum Perangkat Daerah Kabupaten Sumedang  yqng bertemakan “Sumber Daya Manusia dan Digital Ekonomi Unggul Daya Saing Daerah Punjul” sengaja digelar dalam suasana santai tetapi tetap serius.

Baca Juga :  Apel Gabungan TNI-Polri Sumedang Yang Bertempat Di Kodim 0610 Sumedang

“Mulai dari tema yang berbeda, dress code kami juga berbeda. Selain itu, ada pula doorprize dan kuis bagi peserta yang akan disampaikan oleh Sekda Sumedang,” ungkapnya…Ujs

Berita Terkait

SMK N 1 Lumut, Resmi Melaksanakan BLUD Sekolah, Untuk Mempersiapkan Siswa Untuk Dunia Kerja.
Polda Sulut Lakukan Penyelidikan Dugaan Penyimpangan Dana Hibah GMIM, Ronny Sompie : Tetap Junjung Tinggi Asas Praduga Tak Bersalah
Alhamdulillah,Pelanjut Ketua Dewan Pers 2022-2025 Telah Berakhir Jabatannya
DR.Ronny Sompie, SH, MH Tegaskan: “Jangan Lepas Pengawasan, Ini Masa Depan Anak Bangsa!”
Drama Hukum Pagar Laut Tangerang: Kejagung vs Bareskrim, Siapa Lindungi Siapa?
Pemeliharaan Kantor KPU Menggunakan Dana Hibah Pemkab Tapteng Tahun 2024.
Kunjungan Kerja Danrem 023/KS Ke Yonif 123/Rajawali, Tingkatkan Motivasi Dan Kebersamaan Prajurit.
Pasar Kumuh Dan Semrawut, Pedagang Parakan Muncang Desak DPRD Segera Lakukan Revitalisasi

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 16:09 WIB

SMK N 1 Lumut, Resmi Melaksanakan BLUD Sekolah, Untuk Mempersiapkan Siswa Untuk Dunia Kerja.

Senin, 21 April 2025 - 06:59 WIB

Polda Sulut Lakukan Penyelidikan Dugaan Penyimpangan Dana Hibah GMIM, Ronny Sompie : Tetap Junjung Tinggi Asas Praduga Tak Bersalah

Sabtu, 19 April 2025 - 11:27 WIB

Alhamdulillah,Pelanjut Ketua Dewan Pers 2022-2025 Telah Berakhir Jabatannya

Jumat, 18 April 2025 - 15:15 WIB

DR.Ronny Sompie, SH, MH Tegaskan: “Jangan Lepas Pengawasan, Ini Masa Depan Anak Bangsa!”

Jumat, 18 April 2025 - 07:30 WIB

Drama Hukum Pagar Laut Tangerang: Kejagung vs Bareskrim, Siapa Lindungi Siapa?

Berita Terbaru