Kembali Indonesia Melepas 503 PMI Ke Korsel

- Jurnalis

Selasa, 4 April 2023 - 08:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Jakarta.

Kepala Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Benny Rhamdani, kembali melepas keberangkatan 503 orang pekerja migran Indonesia (PMI) ke Korea Selatan di Jakarta, Senin 3/4/23

Pemberangkatan PMI yang secara konsisten itu merupakan program kerja sama antarpemerintah (G to G).walaupun secara Daring Benny katakan, PMI adalah pahlawan indonesia di sektor devisa negara.

“Raja yang sesungguhnya di negara ini, adalah rakyat pekerja migran Indonesia. Terlebih, Indonesia adalah negara yang miliki kultur baik dan dihormati negara lain,” Kata Benny melalui Zoom.

Baca Juga :  Umat Katolik diseluruh Dunia Berduka, Paus Benediktus XVI Meninggal Dunia Di Usia 95 Tahun

Benny mengingatkan PMI harus tetap memiliki jiwa Pancasilais, meski berada di Korea Selatan. Ia berharap, dapat bertemu dengan PMI di masa sukses mendatang.

“Di Korea, tetaplah merah putih, tetaplah Pancasila. Saya harapkan, kita bisa bertemu kembali, dalam keadaan sehat walafiat,” Tutur Benny.

Kepala BP2MI juga mengimbau PMI tak sungkan melapor ke Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Korea, jika menghadapi suatu masalah. Karena, pemerintah Indonesia menjamin dan melindungi pahlawan devisa negara dari ujung rambut sampai ujung kaki.

Baca Juga :  Komandan Lanud Sultan Hasanuddin Pimpin Sertijab Kadisops dan Kadispers untuk Tingkatkan Efektivitas Tugas

“Jika saudara menemukan masalah di luar negeri, bisa segera melaporkan ke KBRI di Korea Selatan. Presiden RI Jokowi sudah komitmen dan memerintahkan, wajib lindungi PMI dari ujung rambut sampai ujung kaki,” Tutupnya.

(Hans)

Berita Terkait

Polsek Koja Gelar “Jumat Curhat”: Dekatkan Polisi dan Warga di Rawabadak Utara
Polres Metro Jakarta Utara Gaungkan Gerakan Nasional Pangan Merah Putih di Kawasan Mangrove PIK
PLN Bagikan Tips Aman Gunakan Listrik Selama Musim Hujan
Warga RW 07 Antilop Tolak Pembangunan Kantor RW 012, Tuding Ada Pelanggaran Aturan
Persiapan Pengamanan Pilkada DKI 2024: Kapolres Jakarta Utara Pimpin Apel di JIS
Babinsa Mapurujaya Sertu Tangkas Budiono Dorong Ketahanan Pangan di Mimika Timur
Hesty Sitorus Ancam Tidur di Depan Mabes Polri: Kecewa Penanganan Kasusnya Mandek di Polrestabes Medan
Kapolda Jabar Resmikan Jembatan Gantung, Warga Bandung Barat Sambut dengan Antusias

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 21:26 WIB

Polsek Koja Gelar “Jumat Curhat”: Dekatkan Polisi dan Warga di Rawabadak Utara

Jumat, 22 November 2024 - 19:53 WIB

Polres Metro Jakarta Utara Gaungkan Gerakan Nasional Pangan Merah Putih di Kawasan Mangrove PIK

Jumat, 22 November 2024 - 19:17 WIB

PLN Bagikan Tips Aman Gunakan Listrik Selama Musim Hujan

Jumat, 22 November 2024 - 17:48 WIB

Warga RW 07 Antilop Tolak Pembangunan Kantor RW 012, Tuding Ada Pelanggaran Aturan

Jumat, 22 November 2024 - 17:22 WIB

Persiapan Pengamanan Pilkada DKI 2024: Kapolres Jakarta Utara Pimpin Apel di JIS

Berita Terbaru

Berita

PLN Bagikan Tips Aman Gunakan Listrik Selama Musim Hujan

Jumat, 22 Nov 2024 - 19:17 WIB