Danlanal Simeulue Pimpin Merplug Keberangkatan KRI Bontang-907

- Jurnalis

Minggu, 14 November 2021 - 18:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Aceh.

Danlanal Simeulue Letkol Laut (P) Ahmad Fahribi bersama unsur Forkopimda melaksanakan Merplug melepas keberangkatan KRI Bontang – 907 untuk kembali melaksanakan tugas ke daerah operasai. Bertempat di Dermaga Cargo Sinabang Desa Suka Jaya Kec. Simeulue Timur, Kab. Simeulue. Minggu pagi (14/11/2021)

Kegiatan pelepasan Kapal Republik Indonesia (KRI) Jenis Bantu Cair Minyak (BCM) tersebut merupakan salah satu bagian dari tugas pokok Lanal Simeulue sebagai satuan pendukung dan pelayanan ketika ada kehadiran salah satu Kapal Perang atau Pesawat Udara (Pusud) milik TNI AL yang sedang berada dan melaksanakan tugas operasi di wilayah kerja Pangkalan TNI AL Simeulue. Ucap Danlanal.

Baca Juga :  Silaturahmi AWDI Bersama BPPKB Dan TTKDH

Danlanal juga menerangkan bahwa KRI Bontang – 907 yang saat ini dibawah Komando Letkol Laut (P) Jerry Hendry Manuhutu, M.Tr.Hanla., (sebagai Komandan KRI) merupakan Satuan Kapal Bantu (Satban) dibawah jajaran Koarmada I yang sedang melaksanakan tugas Operasi Perisai Segara 21, BKO Danguskamla Koarmada I, dalam rangka giat operasi TNI AL guna mendukung distribusi logistik cair dan padat terhadap kapal – kapal Perang yang sedang melaksanakan operasi dan tugas di laut.

Pelepasan kapal perang KRI Bontang – 907 juga cukup menyita perhatian bagi masyarakat setempat, karena mereka ingin bisa menyaksikan secara langsung keberangkatan KRI dari Kab. Simeulue untuk menuju wilayah daerah operasi. Pelepasan KRI Bontang – 907 dipimpin langsung oleh Danlanal Simeulue dan dihadiri Dandim 0115/Simeulue, Letkol Inf Yogi Bahtiar, S.Kom., M.B.A., Wakapolres Simeulue, Kompol Sugeng Sugiarto, S.Pd., M.M., Asisten II Setdakab Simeulue Bpk. Novikar Setiadi, S.STP., M,Si., Wakil Ketua PN Sinabang, Bpk. Ahmad Ghali Pratama, S.H., Kepala Syahbandar Simeulue, Bpk. Yanrizal, S.H., M.H., Ketua MPU Simeulue, Bpk. Heriansyah, Lc., Kepala DKP Simeulue, Ibu. Isdawati, S.Pi., Perwira dan Personil Lanal Simeulue, perwakilan Paskibra dan Siswa/i sekolah Dasar Simeulue.

Baca Juga :  Kualifikasi Liga Santri Piala KASAD 2022 Di Buka Bupati Sumedang

( Redaksi ).

Berita Terkait

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus
Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO
Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa
FWK Dorong Optimisme Nasional Hadapi Tekanan 2026
Program “Pemred Sahabat Desa” Resmi Diluncurkan di Bandung
Pangdam I/BB Tinjau Langsung Jalan Tarutung–Sibolga Yang Sempat Terputus Akibat Bencana Alam.
FWK : Pejabat Jangan Anti Kritik, PERS Selalu Hadir Untuk Kepentingan Publik
Terlewatkan.. Kondisi SMK Negeri I Badiri, Tertimbun Lumpur Dan Kayu, Akibat Banjir Bandang.

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:24 WIB

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:13 WIB

Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO

Jumat, 26 Desember 2025 - 14:12 WIB

Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa

Kamis, 25 Desember 2025 - 10:04 WIB

FWK Dorong Optimisme Nasional Hadapi Tekanan 2026

Rabu, 24 Desember 2025 - 18:29 WIB

Program “Pemred Sahabat Desa” Resmi Diluncurkan di Bandung

Berita Terbaru

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB