Event Charity Tournament Golf Trophy DR.Ronny Sompie Oleh Zonapers, Berjalan Sukses

- Jurnalis

Selasa, 7 Maret 2023 - 10:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Bogor – Acara Charity Tournament Golf Zonapers Media Group memperebutkan Trophy Irjen Pol (P) DR.Ronny Sompie, SH, MH berjalan dengan sukses di Rancamaya Golf and Country,Bogor, Minggu,5/3/2023.

Dengan pendaftar dari berbagai kalangan ini, event dimulai pada pukul 07.00 pagi dengan pemukulan bola pertama dilakukan di Hole 1 oleh Ronny Sompie.

” Saya memberikan apresiasi dan berterima kasih kepada seluruh pihak yang telah mendukung acara ini, baik bagi peserta maupun pihak sponsorship, karena tanpa mereka,acara ini menjadi hambar.” Ujar Bang Gor selaku ketua penyelenggara ketika di tanya oleh pihak media.

Baca Juga :  Kopdar Kru Gojek Dengan Jin Tomang

” Untuk Bang Ronny Sompie apalagi, pihak Redaksi mengucapkan terima kasih tak terhingga, salut atas dukungan penuh beliau pada event ini,” Lanjut Pemimpin Redaksi Zonapers Media Group.

Pada event kali ini, terlahir 5 Juara turnamen, Edi Sunaryanto, Bong bong, Alun serta Satya yang mendapat gelar Best Gross All, Near to Point serta gelar baru lainnya.

Baca Juga :  Kapolri : Tidak Ada Toleransi dan Ruang Bagi Bandar Narkoba, Polri Akan Tindak Tegas Pelaku Penyalahgunaan Narkoba

” Kepada seluruh peserta dan sponsorship, saya juga mengucapkan terima kasih atas dukungan baik materil maupun inmateril, semoga kerjasama ini berjalan terus.” Ucap DR.Ronny Frangky Sompie,SH,MH yang menjadi Icon di turnamen ini.

Ditutup dengan acara musik dan rasa sukacita seluruh kru panitya, serta berharap penuh bisa mengadakan acara lain dengan lebih meriah lagi.

Redaksi

 

 

 

Berita Terkait

DR.Ronny Sompie, SH, MH Tegaskan: “Jangan Lepas Pengawasan, Ini Masa Depan Anak Bangsa!”
Drama Hukum Pagar Laut Tangerang: Kejagung vs Bareskrim, Siapa Lindungi Siapa?
Pemeliharaan Kantor KPU Menggunakan Dana Hibah Pemkab Tapteng Tahun 2024.
Kunjungan Kerja Danrem 023/KS Ke Yonif 123/Rajawali, Tingkatkan Motivasi Dan Kebersamaan Prajurit.
Pasar Kumuh Dan Semrawut, Pedagang Parakan Muncang Desak DPRD Segera Lakukan Revitalisasi
Hari Ke 3 Apel Pagi, Bupati Masinton Pasaribu, Apresiasi Peningkatan Disiplin Dan Pembacaan Fakta Integritas.
OPM/KKB Klaim Eksekusi 11 Anggota TNI Yang Menyamar Di Pedulangan Emas Di Yahukimo, Papua
Gebrakan Relawan Cecep-Asep,Ratusan Cangkul Dibagikan Untuk Petani Tasikmalaya

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 15:15 WIB

DR.Ronny Sompie, SH, MH Tegaskan: “Jangan Lepas Pengawasan, Ini Masa Depan Anak Bangsa!”

Jumat, 18 April 2025 - 07:30 WIB

Drama Hukum Pagar Laut Tangerang: Kejagung vs Bareskrim, Siapa Lindungi Siapa?

Kamis, 17 April 2025 - 19:30 WIB

Pemeliharaan Kantor KPU Menggunakan Dana Hibah Pemkab Tapteng Tahun 2024.

Senin, 14 April 2025 - 16:54 WIB

Kunjungan Kerja Danrem 023/KS Ke Yonif 123/Rajawali, Tingkatkan Motivasi Dan Kebersamaan Prajurit.

Senin, 14 April 2025 - 10:42 WIB

Pasar Kumuh Dan Semrawut, Pedagang Parakan Muncang Desak DPRD Segera Lakukan Revitalisasi

Berita Terbaru