Event Charity Tournament Golf Trophy DR.Ronny Sompie Oleh Zonapers, Berjalan Sukses

- Jurnalis

Selasa, 7 Maret 2023 - 10:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Bogor – Acara Charity Tournament Golf Zonapers Media Group memperebutkan Trophy Irjen Pol (P) DR.Ronny Sompie, SH, MH berjalan dengan sukses di Rancamaya Golf and Country,Bogor, Minggu,5/3/2023.

Dengan pendaftar dari berbagai kalangan ini, event dimulai pada pukul 07.00 pagi dengan pemukulan bola pertama dilakukan di Hole 1 oleh Ronny Sompie.

” Saya memberikan apresiasi dan berterima kasih kepada seluruh pihak yang telah mendukung acara ini, baik bagi peserta maupun pihak sponsorship, karena tanpa mereka,acara ini menjadi hambar.” Ujar Bang Gor selaku ketua penyelenggara ketika di tanya oleh pihak media.

Baca Juga :  Babinsa Koramil Kuala Kencana Turun Tangan, Buka Lahan Baru untuk Ketahanan Pangan

” Untuk Bang Ronny Sompie apalagi, pihak Redaksi mengucapkan terima kasih tak terhingga, salut atas dukungan penuh beliau pada event ini,” Lanjut Pemimpin Redaksi Zonapers Media Group.

Pada event kali ini, terlahir 5 Juara turnamen, Edi Sunaryanto, Bong bong, Alun serta Satya yang mendapat gelar Best Gross All, Near to Point serta gelar baru lainnya.

Baca Juga :  Pastikan Situasi Wisata Aman, Ditpolairud Polda Banten Patroli Di Pantai Anyer

” Kepada seluruh peserta dan sponsorship, saya juga mengucapkan terima kasih atas dukungan baik materil maupun inmateril, semoga kerjasama ini berjalan terus.” Ucap DR.Ronny Frangky Sompie,SH,MH yang menjadi Icon di turnamen ini.

Ditutup dengan acara musik dan rasa sukacita seluruh kru panitya, serta berharap penuh bisa mengadakan acara lain dengan lebih meriah lagi.

Redaksi

 

 

 

Berita Terkait

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani
Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus
Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO
Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan
PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026
Berlokasi Di Kaki Gunung Cakrabuana, GEMPPA SMUN 1 Ciawi Tempa Calon Anggota Lewat Diksar ke-38
Judol Semakin Menggurita, Negara Terlihat Kalah: OJK Kembali Bekukan Rekening Bank Dan E-wallet
Danrem 023/KS Bersama Satgas Bencana Berjalan Kaki Tembus Desa Simaningir

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:05 WIB

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:24 WIB

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:13 WIB

Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO

Selasa, 30 Desember 2025 - 13:29 WIB

Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan

Selasa, 30 Desember 2025 - 11:26 WIB

PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026

Berita Terbaru

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB