Jaga Kondusifitas, Polres Sumedang Lakukan Razia Miras

- Jurnalis

Senin, 28 November 2022 - 06:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Sumedang – Dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif, Polres Sumedang melaksanakan operasi terhadap peredaran minuman keras di wilayah Kabupaten Sumedang.

Kegiatan yang dilaksanakan pada Sabtu Malam (26/11/2022), Polres Sumedang menyita sebanyak 198 botol miras berbagai merk.

Baca Juga :  Longsor Batu Di Cadas Pangeran Timpa 2 Kendaraan, Polres Sumedang Lakukan Evakuasi

Kapolres Sumedang AKBP Indra Setiawan, S.H., S.I.K., melalui Kasi Humas AKP Dedi Juhana menjelaskan barang bukti yang di amankan tersebut didapatkan dari 4 kios di wilayah Paseh dan Tomo.

Polres Sumedang Lakukan Razia Miras

“Malam ini Polres Sumedang melaksanakan razia minuman keras di wilayah Paseh dan Tomo.” Ucap Dedi

Baca Juga :  Kapolres Sumedang Sambangi Warga dan Laksanakan Jumat Curhat di Kantor Kelurahan Cipameungpeuk

“Adapun hasil dari razia tersebut kita amankan sebanyak 198 botol miras berbagai merk di 4 kios di wilayah Paseh dan Tomo.” Tambahnya.

“Kegiatan ini sendiri kita laksanakan dalam rangka menjaga kondusifitas Kamtibmas khususnya di wilayah Kabupaten Sumedang”. Pungkasnya…Ujs

Berita Terkait

Remaja Buncit 3 Gelar Buka Puasa Bersama dan Santunan Anak Yatim Piatu
Haji Mursad Bagikan Sembako Untuk Warga Sukapura, Sambut Idul Fitri Dengan Kebersamaan
Zonapers Media Group Gelar “Ramadhan Berbagi,” Ojol & Anak Yatim Terbantu
Bupati Gunung Mas Sidak Pasar, Pastikan Harga Stabil
Kawanua Legend 2000 Berbagi Berkah Ramadhan Di Rawasari Jakarta
Ramadhan Berkah, Persit Korem 023/KS Berbagi Takjil Kepada Masyarakat
PWI Kaltim Usai Melakukan Konkerprov Sebagai Barometer Kerja Kepengurusan
BRADER Gelar Santunan Anak Yatim & Sembako Murah Di Jabar, Ramadan Penuh Berkah

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 22:03 WIB

Remaja Buncit 3 Gelar Buka Puasa Bersama dan Santunan Anak Yatim Piatu

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:05 WIB

Haji Mursad Bagikan Sembako Untuk Warga Sukapura, Sambut Idul Fitri Dengan Kebersamaan

Sabtu, 15 Maret 2025 - 14:44 WIB

Zonapers Media Group Gelar “Ramadhan Berbagi,” Ojol & Anak Yatim Terbantu

Sabtu, 15 Maret 2025 - 04:34 WIB

Bupati Gunung Mas Sidak Pasar, Pastikan Harga Stabil

Jumat, 14 Maret 2025 - 19:19 WIB

Kawanua Legend 2000 Berbagi Berkah Ramadhan Di Rawasari Jakarta

Berita Terbaru

Berita

Bupati Gunung Mas Sidak Pasar, Pastikan Harga Stabil

Sabtu, 15 Mar 2025 - 04:34 WIB