Kampung Regol Meriahkan HUT RI-77, Dengan Menggelar Berbagai Perlombaan

- Jurnalis

Selasa, 30 Agustus 2022 - 13:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, CIAWI – Kemeriahan perayaan Kemerdekaan Republik Indonesia masih belum usai, terbukti Masyrakat kampung Regol Desa Pakemitan kota Kec. Ciawi kab. Tasikmalaya gelar berbagai macam perlombaan. Senin (29/8/22).

Semua antusias baik Tua muda-mudi juga anak anak turut berpartisipasi dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) Ke-77 dengan mengadakan berbagai macam perlombaan juga karnaval dan jalan sehat.

Acara tersebut di prakarsai oleh IPDA H.Endang Rahman bersama karang taruna libra juga pemerintahan Desa pakemitan.
Para warga dan pemuda pemudi regol juga anak-anak antusias dan sangat menikmati acara perlombaan ini, sehingga menciptakan suasana yang seru dan senang kepada mereka.

Baca Juga :  Penghuni Kuasai Pengelolaan City Garden ? Saksi Ungkap Pungutan Ilegal Dan Kuasai Fasilitas

Adapun lomba yang digelar, diantaranya: pecah air, makan kerupuk, lari kelereng, memasukkan paku dalam botol, estafet karet, dan lari memindahkan air. Kegiatan perlombaan ini dilakukan selama 1hari.

Keseruan terus berlanjut, karena tak sekedar lomba saja melainkan panitia juga telah menyiapkan hadiah hiburan dan acara semakin meriah Dengan di tutup makan nasi liwet bersama wujud kebersamaan.

Baca Juga :  HUT RI-77, Presiden Joko Widodo Kenakan Baju Adat Dolomani Dari Sulawesi

Dengan adanya kegiatan perlombaan ini diharapkan anak-anak lebih dapat mensyukuri karena menjadi bangsa Indonesia serta turut serta dalam menghargai, memeriahkan, dan ikut bergembira karena memperingati hari kemerdekaan Indonesia Tutup IPDA H. Endang rahman kepada pewarta.

Jayalah indonesiaku
NKRI HARGA MATI !!!
(Wiracakrabuana).

Berita Terkait

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani
Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO
Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan
PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026
Berlokasi Di Kaki Gunung Cakrabuana, GEMPPA SMUN 1 Ciawi Tempa Calon Anggota Lewat Diksar ke-38
Judol Semakin Menggurita, Negara Terlihat Kalah: OJK Kembali Bekukan Rekening Bank Dan E-wallet
Danrem 023/KS Bersama Satgas Bencana Berjalan Kaki Tembus Desa Simaningir
Maruarar Sirait: 2.603 Hunian Tetap Dibangun, Negara Harus Hadir Sejak Tanggap Darurat

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:05 WIB

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:13 WIB

Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO

Selasa, 30 Desember 2025 - 13:29 WIB

Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan

Selasa, 30 Desember 2025 - 11:26 WIB

PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026

Minggu, 28 Desember 2025 - 11:24 WIB

Judol Semakin Menggurita, Negara Terlihat Kalah: OJK Kembali Bekukan Rekening Bank Dan E-wallet

Berita Terbaru

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB