Polres Sumedang Gelar Silaturahmi Dengan Pimpinan Cabang Partai Politik Peserta Pemilu 2024

- Jurnalis

Senin, 30 Januari 2023 - 21:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Sumedang – Demi mempersiapkan dan mewujudkan pemilu 2024 yang aman dan damai, Polres Sumedang Polda Jabar menggelar silaturahmi dengan Pimpinan Cabang Partai Politik peserta pemilu 2024. Senin (30/01/2023).

Kegiatan yang digelar di Aula KPU Kabupaten Sumedang tersebut, dihadiri oleh 18 pimpinan Partai Politik di Kabupaten Sumedang serta dihadiri juga oleh Ketua KPU dan Ketua Bawaslu Kabupaten Sumedang dan juga Forkopimda Sumedang.

Baca Juga :  Jumat Curhat, Kapolres Sumedang Sambangi Warga Kelurahan Kota Kulon Sumedang Selatan

Dalam sambutannya Kapolres Sumedang AKBP Indra Setiawan menyampaikan ucapatan terimakasih kepada KPU Sumedang yang telah memfasilitasi kegiatan tersebut.

Polres Sumedang Gelar Silaturahmi Dengan Pimpinan Cabang Partai Politik Peserta Pemilu 2024

“Dengan kegiatan ini tentunya menjadi ajang silaturahmi antara pemerintahan Kabupaten Sumedang, Panitia Pemilu serta segenap partai politik peserta pemilu dalam rangka menciptakan pemilu yang aman dan damai”. Ungkap Indra.

“Tentunya kami dari Polres Sumedang dengan segenap stakeholder yang ada, siap untuk mengawal, menjaga dan mengamankan penyelenggaraan tahapan pemilu 2024 di Kabupaten Sumedang”. Lanjutnya.

Baca Juga :  Polres Sumedang Amankan Seorang Pria Yang Kedapatan Membawa Paket Berisi Ganja Seberat 87,62 Gram

“Kami pastikan TNI/Polri akan selalu netral dan tidak ada keberpihakan dalam Pelaksanaan Pesta Demokrasi nanti”. Pungkas Indra.

Dalam kesempatan tersebut juga Kapolres Sumedang mengajak kepada seluruh masyarakat khususnya di Kabupaten Sumedang untuk turut serta mensukseskan Pemilu 2024 dengan menggunakan hak suaranya, serta bersama sama menciptakan pemilu yang aman dan damai….Ujs

Berita Terkait

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani
Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO
Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan
PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026
Berlokasi Di Kaki Gunung Cakrabuana, GEMPPA SMUN 1 Ciawi Tempa Calon Anggota Lewat Diksar ke-38
Judol Semakin Menggurita, Negara Terlihat Kalah: OJK Kembali Bekukan Rekening Bank Dan E-wallet
Danrem 023/KS Bersama Satgas Bencana Berjalan Kaki Tembus Desa Simaningir
Maruarar Sirait: 2.603 Hunian Tetap Dibangun, Negara Harus Hadir Sejak Tanggap Darurat

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:05 WIB

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:13 WIB

Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO

Selasa, 30 Desember 2025 - 13:29 WIB

Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan

Selasa, 30 Desember 2025 - 11:26 WIB

PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026

Minggu, 28 Desember 2025 - 11:24 WIB

Judol Semakin Menggurita, Negara Terlihat Kalah: OJK Kembali Bekukan Rekening Bank Dan E-wallet

Berita Terbaru

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB