Polres Sumedang Lakukan Tes Urine Bagi Personilnya Cegah Adanya Penyalahgunaan Narkoba

- Jurnalis

Kamis, 19 Januari 2023 - 10:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Sumedang – Demi menciptakan anggota Polri yang bebas dari Narkoba, Polres Sumedang melaksanakan Tes Urine bagi seluruh personilnya pada beberapa hari lalu.

Kapolres Sumedang AKBP Indra Setiawan, menerangkan bahwa pelaksanaan tes urine ini tidak diberitahukan terlebih dahulu, dengan sasaran seluruh PJU Polres Sumedang maupun anggota Polres.

Baca Juga :  Hadir Dalam Apel Dansat TNI AD, Kapolri : Sinergitas TNI-Polri Kunci Utama Wujudkan Indonesia Emas 2045

“Pelaksanaan tes urine ini merupakan kegiatan rutin yang kita laksanakan setiap 3 (tiga) bulan sekali, dengan tujuan untuk deteksi dini adanya penyalahgunaan Narkoba di lingkungan Polres Sumedang.” Ujar Indra.

Polres Sumedang Lakukan Tes Urine Bagi Personilnya Cegah Adanya Penyalahgunaan Narkoba

“Selain dilaksanakan secara rutin, pelaksanaan tes urin sewaktu-waktu juga bisa dilaksanakan ketika diduga ada anggota yang menggunakan narkoba”. Tambahnya.

Baca Juga :  Kapolres Sumedang Lakukan Evakuasi Korban Banjir Bandang di Cimanggung

“Alhamdulilah, untuk saat ini berdasarkan hasil dari tes urine yang sudah dilaksanakan, seluruh anggota Polres Sumedang dinyatakan negatif mengkonkumsi Narkoba.” Pungkasnya.

Kapolres Sumedang juga menambahkan kegiatan tes urine ini merupakan bentuk pengawasan terhadap personil Polres Sumedang agar terhindar dari adanya penyalahgunaan Narkoba. Ujs/sana

Berita Terkait

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani
Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO
Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan
PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026
Berlokasi Di Kaki Gunung Cakrabuana, GEMPPA SMUN 1 Ciawi Tempa Calon Anggota Lewat Diksar ke-38
Judol Semakin Menggurita, Negara Terlihat Kalah: OJK Kembali Bekukan Rekening Bank Dan E-wallet
Danrem 023/KS Bersama Satgas Bencana Berjalan Kaki Tembus Desa Simaningir
Maruarar Sirait: 2.603 Hunian Tetap Dibangun, Negara Harus Hadir Sejak Tanggap Darurat

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:05 WIB

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:13 WIB

Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO

Selasa, 30 Desember 2025 - 13:29 WIB

Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan

Selasa, 30 Desember 2025 - 11:26 WIB

PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026

Minggu, 28 Desember 2025 - 11:24 WIB

Judol Semakin Menggurita, Negara Terlihat Kalah: OJK Kembali Bekukan Rekening Bank Dan E-wallet

Berita Terbaru

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB