Polsek Sumedang Utara Lakukan Pemberian Vitamin Dan Makanan Tambahan Kepada Balita Dan Ibu Hamil

- Jurnalis

Kamis, 16 Februari 2023 - 21:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Sumedang – Penanggulangan dan pencegahan stunting yang menjadi salah satu prioritas program pemerintah, terus dilaksanakan oleh berbagai pihak yang terkait, begitu pun dari pihak Kepolisian Polres Sumedang Polda Jabar.

Kali ini, Polsek Sumedang Utara Polres Sumedang melaksanakan kegiatan pemeriksaan kesehatan, pemberian vitamin dan makanan tambahan kepada balita dan ibu hamil yang bertempat di Asia Plaza Sumedang. Kamis (16/02/2023).

Pada kegiatan tersebut dihadiri oleh Kapolsek Sumedang Utara Kompol A.M.Rizal, Danramil Sumedang Utara Kapten Inf. Dede Baharudin, Camat Sumedang Utara Aan Dahlan, serta petugas kesehatan dari Puskesmas Kelurahan Kotakaler Kecamatan Sumedang Utara.

Baca Juga :  Kasad Ajak Masyarakat Dukung Program Ketahanan Pangan

Polsek Sumedang Utara Lakukan Pemberian Vitamin Dan Makanan Tambahan Kepada Balita Dan Ibu Hamil

Pada kesempatan tersebut Kapolsek Sumedang Utara Kompol A.M.Rizal menerangkan kegiatan tersebut dilaksanakan berkat Kerjasama dari pemerintahan kecamatan Sumedang Utara, Polsek Sumedang Utara dan Koramil Sumedang Utara, guna penanggulangan dan pencegahan stunting khususnya di Wilayah Kecamatan Sumedang Utara.

Baca Juga :  HUT Ke-33 Tahun, FIFGROUP Gelar Kompetisi Karya Tulis Untuk Jurnalis Online Dan Cetak

“Hari ini kita laksanakan pemeriksaan kesehatan, pemberian vitamin dan makanan tambahan bagi Balita serta Ibu Hamil guna mencegah dan menurunkan angka stunting di wilayah Kecamatan Sumedang Utara.” Ujar Rizal.

“Sebanyak 76 Balita dan Ibu Hamil menjadi penerima manfaat dari kegiatan ini, semoga dengan kegiatan ini sendiri bisa menurunan angka stunting untuk menuju anak bangsa yang sehat dan cerdas.” Pungkasnya…Ujs

Berita Terkait

Kapolda Jabar Hadiri Upacara Pemberian Remisi Natal 2024: Wujudkan Harapan Baru bagi Narapidana
Polsek Koja Perkuat Hubungan dengan Tokoh Agama untuk Wujudkan Keamanan dan Harmoni
Kapolsek Pademangan Tinjau Posyan Ancol: Siap Amankan Libur Natal dan Tahun Baru 2024
Sinergi Maksimal, Wakapolda Metro Jaya dan Kapolres Jakarta Utara Pastikan Keamanan Libur Akhir Tahun di Ancol
Polsek Koja Tangkap 6 Pelaku Tawuran Brutal di Rawa Badak Utara, 4 Pelaku Masih Diburu
Pengawasan Operasi Kodam XIII/Mdk ke Satgas Yonif 715/Mtl di Jayapura
Kapolres Metro Jakarta Utara Tinjau Pospam La Piazza, Kelapa Gading, Jelang Tahun Baru 2025
Kapolres Metro Jakarta Utara Tinjau Posyan Ancol, Pastikan Keamanan dan Kenyamanan Pengunjung Selama Liburan

Berita Terkait

Kamis, 26 Desember 2024 - 21:33 WIB

Kapolda Jabar Hadiri Upacara Pemberian Remisi Natal 2024: Wujudkan Harapan Baru bagi Narapidana

Kamis, 26 Desember 2024 - 21:27 WIB

Polsek Koja Perkuat Hubungan dengan Tokoh Agama untuk Wujudkan Keamanan dan Harmoni

Kamis, 26 Desember 2024 - 21:19 WIB

Kapolsek Pademangan Tinjau Posyan Ancol: Siap Amankan Libur Natal dan Tahun Baru 2024

Kamis, 26 Desember 2024 - 20:15 WIB

Sinergi Maksimal, Wakapolda Metro Jaya dan Kapolres Jakarta Utara Pastikan Keamanan Libur Akhir Tahun di Ancol

Kamis, 26 Desember 2024 - 19:06 WIB

Polsek Koja Tangkap 6 Pelaku Tawuran Brutal di Rawa Badak Utara, 4 Pelaku Masih Diburu

Berita Terbaru