Presiden Resmikan Bendungan Sadawarna, Polres Sumedang Gelar Pengamanan

- Jurnalis

Rabu, 28 Desember 2022 - 21:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Sumedang – Polres Sumedang melaksanakan kegiatan pengamanan kunjungan Presiden RI Ir. H. Joko Widodo ke Lapangan Menara Padang Kantor Pengelola Bendungan Sadawarna Kecamatan Surian, Sumedang. Selasa (28/12/2022).

Kunjungan Presiden RI ini sendiri merupakan dalam rangka peresmian Bendungan Sadawarna.

Pada peresmian tersebut dihadiri juga oleh Menteri PUPR Dr. Ir. Mochamad Basuki, Menteri ATR/BPN RI Marsekal Purn. Hadi Tjahjanto, Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil serta pejabat pemerintahan lainnya.

Baca Juga :  The New Sarinah Di Buka Kembali Oleh Presiden

Presiden Resmikan Bendungan Sadawarna

Kapolres Sumedang AKBP Indra Setiawan, S.H., S.I.K., menuturkan kegiatan ini merupakan salah satu kegiatan pengamanan VVIP yang mana Polres Sumedang bersama stakeholder lainnya melaksanakan ploting personil baik di lokasi maupun di jalur yang di lewati Presiden dan rombongan.

“Bendungan Sadawarna ini berada di 3(tiga) wilayah yang mana meliputi wilayah Kabupaten Sumedang, Subang dan Indramayu”. Ujar Kapolres.

“Lokasi peresmian Bendungan Sadawarna ini berada di wilayah Kabupaten Sumedang, sehingga pelaksanaan pengamanan kegiatan peresmian ini menjadi tanggung jawab wilayah Sumedang”. Tambahnya.

Baca Juga :  Hakim pertimbangkan kepentingan terbaik bagi Anak dalam mengadili perkara Permohonan Dispensasi Kawin

“Kami laksanakan ploting personil baik itu lokasi maupun di jalur yang dilewati Presiden dan rombongan untuk memastikan kegiatan ini berjalan aman dan lancar.” Pungkas Kapolres

Persemian Bendungan Sadawarna ini sendiri berjalan aman dan kondusif, kemudian Rombongan Presiden melanjutkan kunjungan ke Pasar Pujasera di Kabupaten Subang…Ujs/sana

Berita Terkait

1.500 Siswa Antusias Ikuti Kunjungan Kedirgantaraan di Lanud Sultan Hasanuddin
Kaskoopsud II Hadiri Launching Sulsel Expo 2025: Maju dan Berkarakter, Dorong Sulsel sebagai Gerbang Ekonomi Indonesia Timur
Pangdam I/BB Bersama Danrem 023/KS Hadirkan Harapan Baru di SD Negeri 078481, Desa Terpencil Nias
Dandim 1715/Yahukimo Gagas Perubahan: Evaluasi Program Makan Bergizi Gratis untuk Tokoh Agama dan Gereja
Babinsa Koramil Jila Hadiri Lokakarya Mini Lintas Sektoral, Dukung Penurunan Angka Stunting di Distrik Jila
Sigap dan Heroik: 3 Prajurit TNI Selamatkan Dua Copet dari Amukan Massa di Jakarta Timur
Kapolsek Kelapa Gading Perkuat Sinergi Lewat Sholat Jumat Bersama di Masjid Al-Amin
Polsek Pademangan Wujudkan Kepedulian Lewat “Jumat Berkah”, Ratusan Nasi Kotak Dibagikan di Ancol

Berita Terkait

Jumat, 24 Januari 2025 - 21:49 WIB

1.500 Siswa Antusias Ikuti Kunjungan Kedirgantaraan di Lanud Sultan Hasanuddin

Jumat, 24 Januari 2025 - 21:09 WIB

Kaskoopsud II Hadiri Launching Sulsel Expo 2025: Maju dan Berkarakter, Dorong Sulsel sebagai Gerbang Ekonomi Indonesia Timur

Jumat, 24 Januari 2025 - 20:39 WIB

Pangdam I/BB Bersama Danrem 023/KS Hadirkan Harapan Baru di SD Negeri 078481, Desa Terpencil Nias

Jumat, 24 Januari 2025 - 18:39 WIB

Dandim 1715/Yahukimo Gagas Perubahan: Evaluasi Program Makan Bergizi Gratis untuk Tokoh Agama dan Gereja

Jumat, 24 Januari 2025 - 16:56 WIB

Babinsa Koramil Jila Hadiri Lokakarya Mini Lintas Sektoral, Dukung Penurunan Angka Stunting di Distrik Jila

Berita Terbaru