Presiden Resmikan Bendungan Sadawarna, Polres Sumedang Gelar Pengamanan

- Jurnalis

Rabu, 28 Desember 2022 - 21:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Sumedang – Polres Sumedang melaksanakan kegiatan pengamanan kunjungan Presiden RI Ir. H. Joko Widodo ke Lapangan Menara Padang Kantor Pengelola Bendungan Sadawarna Kecamatan Surian, Sumedang. Selasa (28/12/2022).

Kunjungan Presiden RI ini sendiri merupakan dalam rangka peresmian Bendungan Sadawarna.

Pada peresmian tersebut dihadiri juga oleh Menteri PUPR Dr. Ir. Mochamad Basuki, Menteri ATR/BPN RI Marsekal Purn. Hadi Tjahjanto, Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil serta pejabat pemerintahan lainnya.

Baca Juga :  Pangkoopsud II Serahterimakan Jabatan Danlanud Sam Ratulangi

Presiden Resmikan Bendungan Sadawarna

Kapolres Sumedang AKBP Indra Setiawan, S.H., S.I.K., menuturkan kegiatan ini merupakan salah satu kegiatan pengamanan VVIP yang mana Polres Sumedang bersama stakeholder lainnya melaksanakan ploting personil baik di lokasi maupun di jalur yang di lewati Presiden dan rombongan.

“Bendungan Sadawarna ini berada di 3(tiga) wilayah yang mana meliputi wilayah Kabupaten Sumedang, Subang dan Indramayu”. Ujar Kapolres.

“Lokasi peresmian Bendungan Sadawarna ini berada di wilayah Kabupaten Sumedang, sehingga pelaksanaan pengamanan kegiatan peresmian ini menjadi tanggung jawab wilayah Sumedang”. Tambahnya.

Baca Juga :  Kapolres Dan Bhayangkari Berikan Tali Asih Bagi Personil Di Pos Pengamanan Ops Lilin Lodaya 2022

“Kami laksanakan ploting personil baik itu lokasi maupun di jalur yang dilewati Presiden dan rombongan untuk memastikan kegiatan ini berjalan aman dan lancar.” Pungkas Kapolres

Persemian Bendungan Sadawarna ini sendiri berjalan aman dan kondusif, kemudian Rombongan Presiden melanjutkan kunjungan ke Pasar Pujasera di Kabupaten Subang…Ujs/sana

Berita Terkait

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani
Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO
Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan
PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026
Berlokasi Di Kaki Gunung Cakrabuana, GEMPPA SMUN 1 Ciawi Tempa Calon Anggota Lewat Diksar ke-38
Judol Semakin Menggurita, Negara Terlihat Kalah: OJK Kembali Bekukan Rekening Bank Dan E-wallet
Danrem 023/KS Bersama Satgas Bencana Berjalan Kaki Tembus Desa Simaningir
Maruarar Sirait: 2.603 Hunian Tetap Dibangun, Negara Harus Hadir Sejak Tanggap Darurat

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 21:05 WIB

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:13 WIB

Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO

Selasa, 30 Desember 2025 - 13:29 WIB

Menuju Tahun 2026 Catatan Hendry Ch Bangun Forum Wartawan Kebangsaan

Selasa, 30 Desember 2025 - 11:26 WIB

PGI Kota Bogor Bidik Emas, Kirim Tiga Atlet ke Porprov Jabar 2026

Minggu, 28 Desember 2025 - 11:24 WIB

Judol Semakin Menggurita, Negara Terlihat Kalah: OJK Kembali Bekukan Rekening Bank Dan E-wallet

Berita Terbaru

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB