Propam Polres Serang Kota Polda Banten Cek Personel Saat Apel Pagi

- Jurnalis

Senin, 11 Oktober 2021 - 14:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zonapers.com, Kota Serang – Sebagai wujud pelaksanaan tugasnya sebagai penegak disiplin, ketertiban dan pengamanan internal terhadap personel, Propam Polres Serang Kota Polda Banten mengecek kehadiran personil saat pelaksanaan apel pagi di lapangan Mapolres Serang Kota. Senin (11/10/2021).

Saat dikonfirmasi, Kapolres Serang Kota AKBP Maruli Ahiles Hutapea, S.IK., MH., melalui Kasipropam Polres Serang Kota Iptu Nurhaedin, SH., MH., mengungkapkan bahwa apa yang ia dan personilnya laksanakan sesuai tugas pokok fungsi, untuk menegakkan disiplin, ketertiban dan pengawasan internal personel.

Baca Juga :  Ini Dia! Penjelasan Binamarga Kab Pati, Mengenai Fasilitas Jalan Antara Desa Payang dan Desa Tambaharjo

“Hal tersebut dilakukan guna mengetahui kehadiran dan meningkatkan disiplin personil, serta kesiapan personil untuk melayani masyarakat,”kata Iptu Nurhaedin.

Iptu Nurhaedin, menuturkan, bahwa pengawasan pelaksanaan tugas personil termasuk pelaksanaan apel merupakan kewajibannya dan harus ditaati oleh seluruh anggota untuk megetahui kehadiran dan meningkatkan disiplin anggota.

“Kegiatan ini rutin setiap pelaksanaan Apel pagi kami laksanakan dan untuk memperhatikan Protokol kesehatan saat pelaksanaan Apel pagi guna mencegah penyebaran covid-19,” tuturnya.

Baca Juga :  Wabup Solok Dukung Upaya LBHK-W Solok Rekrut Walinagari Jadi Paralegal

Kegiatan apel bertujuan agar anggota dapat menerima arahan langsung dari pimpinan tentang pelaksanaan tugas.

“Adapun tujuannya adalah agar anggota dapat menerima arahan langsung dari pimpinan tentang pelaksanaan tugas yang telah dilaksanakan sekaligus untuk mengevaluasi tugas-tugas yang telah maupun yang akan dilaksanakan dan yang perlu diperbaiki atau pun lebih ditingkatkan lagi,” ujar Iptu Nurhaedin.

Tp, humas

Da

Berita Terkait

Kapolres Indramayu dan Forkopimda Pastikan Keamanan Gudang Logistik KPU: Jaminan 24 Jam Jelang Pilkada 2024
Dengan Semangat Kibarkan Kebanggaan Bendera Yonmarhanlan III Berkibar Gagah di Langit Jakarta
DR.Ronny F Sompie, SH, MH : Pemerintah Siaga Atasi TPPO Dan TPPM
11 Nama Yang Memiliki Kompetensi Dalam Kabinet Pemerintahan Prabowo-Gibran
KLB Ilegal Di Kecam, Hendry CH Bangun Tetap Sah Sebagai Ketum PWI Pusat
Pengurus PWI Djaya/ DKI, Resmi Di Bekukan Oleh PWI Pusat
Ketua Dewan Penasehat PWI, Ilham Bintang Digantikan Oleh Anton Charlyan, Pwi Pusat Lakukan Perombakan Besar Pengurus
Inisial ” T ” Yang Menghebohkan Publik, Ternyata…..

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 22:26 WIB

Kapolres Indramayu dan Forkopimda Pastikan Keamanan Gudang Logistik KPU: Jaminan 24 Jam Jelang Pilkada 2024

Minggu, 17 November 2024 - 15:00 WIB

Dengan Semangat Kibarkan Kebanggaan Bendera Yonmarhanlan III Berkibar Gagah di Langit Jakarta

Sabtu, 2 November 2024 - 22:29 WIB

DR.Ronny F Sompie, SH, MH : Pemerintah Siaga Atasi TPPO Dan TPPM

Sabtu, 7 September 2024 - 15:47 WIB

11 Nama Yang Memiliki Kompetensi Dalam Kabinet Pemerintahan Prabowo-Gibran

Minggu, 18 Agustus 2024 - 20:09 WIB

KLB Ilegal Di Kecam, Hendry CH Bangun Tetap Sah Sebagai Ketum PWI Pusat

Berita Terbaru