Ratusan Calon Konsumen Kios Pasar Cisinga, Geruduk Pengembang

- Jurnalis

Minggu, 31 Desember 2023 - 17:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Tasikmalaya.

Massa yang hampir berjumlah ratusan orang, mendatangi PT.SR Rajapolah, Kabupaten Tasikmalaya,selaku pengembang dan kontraktor pembangunan Pasar Tradisional yang rencananya akan di bangun di daerah jalan raya Ciawi – Singaparna , tepatnya di Cisinga, Minggu, 31/12/23.

Mereka menagih uang muka mereka yang telah di setorkan kepada terduga PT SR, karena mereka merasa telah membohongi Calon Konsumen selama hampir 3 tahun lebih, proyek pasar itu tidak terwujud alias mangkrak.

” Saya selaku perwakilan calon konsumen, merasa rugi karena uang muka pembayaran kios sudah di berikan beberapa tahun yang lalu, namun pihak PT.SR tak kunjung belum terlihat membangun,Janji terduga PT.SR, belum juga ditepati,” Ujar Neneng salah satu korban.

Baca Juga :  Polres Sumedang Lakukan Silaturahmi Dengan Pimpinan Daerah Muhammadiyah Sumedang

Massa Calon konsumen itu, mendatangi kantor PT SR yang berlokasi di Rajapolah,Tasikmalaya.

” Aksi kami itu, sempat di terima oleh perwakilan PT SR, tapi belum ada kejelasan untuk pengembalian DP para konsumen. Di duga sementara, Pihak PT.SR kurang ada itikad baik untuk mengembalikan uang muka calon konsumennya,” Kata Haji Sule yang juga salah satu korban.

Baca Juga :  Sumedang Borong ASA Award 2024: Bukti Nyata Perang Melawan Stunting

” Jika PT.SR masih hanya berjanji saja, kami akan melakukan aksi yang lebih besar lagi,” Tutupnya kepada wartawan zonapers.com.

Sampai berita ini diturunkan, belum ada keterangan resmi dari pihak PT.SR, dan aksi ini berjalan dengan kondusif dan tertib, sehingga tidak banyak petugas kepolisian yang menjaga aksi itu.

Pewarta : Wira Cakrabuana.

 

Berita Terkait

Lembur Diurus, Kota Ditata Warnai Semangat Hari Jadi Sumedang ke-447
Pangdam I/BB Serahkan Tiga Unit Kunci Rumah Hasil Renovasi Swadaya Kodim 0211/TT.
Pangdam I/BB di Dampingi Ketua Persit, Kunker Ke Makorem 023/KS.
SMK N 1 Lumut, Resmi Melaksanakan BLUD Sekolah, Untuk Mempersiapkan Siswa Untuk Dunia Kerja.
Polda Sulut Lakukan Penyelidikan Dugaan Penyimpangan Dana Hibah GMIM, Ronny Sompie : Tetap Junjung Tinggi Asas Praduga Tak Bersalah
DR.Ronny Sompie, SH, MH Tegaskan: “Jangan Lepas Pengawasan, Ini Masa Depan Anak Bangsa!”
Drama Hukum Pagar Laut Tangerang: Kejagung vs Bareskrim, Siapa Lindungi Siapa?
Pemeliharaan Kantor KPU Menggunakan Dana Hibah Pemkab Tapteng Tahun 2024.

Berita Terkait

Rabu, 23 April 2025 - 08:13 WIB

Lembur Diurus, Kota Ditata Warnai Semangat Hari Jadi Sumedang ke-447

Rabu, 23 April 2025 - 08:06 WIB

Pangdam I/BB Serahkan Tiga Unit Kunci Rumah Hasil Renovasi Swadaya Kodim 0211/TT.

Senin, 21 April 2025 - 16:09 WIB

SMK N 1 Lumut, Resmi Melaksanakan BLUD Sekolah, Untuk Mempersiapkan Siswa Untuk Dunia Kerja.

Senin, 21 April 2025 - 06:59 WIB

Polda Sulut Lakukan Penyelidikan Dugaan Penyimpangan Dana Hibah GMIM, Ronny Sompie : Tetap Junjung Tinggi Asas Praduga Tak Bersalah

Jumat, 18 April 2025 - 15:15 WIB

DR.Ronny Sompie, SH, MH Tegaskan: “Jangan Lepas Pengawasan, Ini Masa Depan Anak Bangsa!”

Berita Terbaru