Rayakan HUT Polwan Ke 74, Polres Sumedang Gelar Syukuran

- Jurnalis

Kamis, 1 September 2022 - 08:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, SUMEDANG – Kapolres Sumedang AKBP Indra Setiawan menghadiri syukuran HUT Polwan ke-74 yang bertempat di Aula Tri Brata, Polres Sumedang. Kamis (01/9/22).

Dengan didampingi oleh Ketua Bhayangkari Cabang Sumedang Halida Indra Setiawan yang bertindak sebagai Ibu Asuh Polwan Polres Sumedang, serta didampingi juga oleh Wakapolres Sumedang Kompol Asep Agustoni.

Pada kesempatan tersebut Kapolres Sumedang AKBP Indra Setiawan tidak lupa untuk mengucapkan selamat HUT Polwan ke 74, serta melakukan pemotongan tumpeng secara simbolis.

Baca Juga :  Kapolres Sumedang Laksanakan KunKer Ke Polsek-polsek

Dalam arahannya Kapolres menyampaikan bahwa Polwan Polres Sumedang agar dapat menjaga profesionalisme dan etos kerja yang tinggi dalam bertugas serta tidak ada Polwan yang melanggar aturan yang sudah di tetapkan.

“Saya beserta jajaran menyampaikan selamat hari jadi Polwan ke 74 tahun 2022, semoga Polwan selalu bisa mendukung dalam pelaksanaan tugas Polri kedepan.” Ujar Kapolres

Baca Juga :  Solidaritas Tak Gentar Hujan: Sinergi Pengamanan Natal dan Tahun Baru di Pademangan

“Polwan merupakan salah satu tugas yang hebat dimana para Polwan dituntut untuk professional baik itu dalam melaksanakan tugas sebagai petugas Kepolisian maupun sebagai seorang Ibu.” Tambah Kapolres

“Saya harapkan khususnya Polwan Polres Sumedang, agar dapat selalu menjaga marwah institusi Polri dengan menghindari adanya pelanggaran aturan maupun kode etik Polri serta bisa melaksanakan tugas secara baik dalam melayani, mengayomi dan melindungi masyarakat.” Pungkas Kapolres.

Berita Terkait

Hendry CH Bangun : Divisi Komunikasi Publik Lemah, Prabowo Bisa Tersandera Isu
HPN 2025 Di Kalsel Sukses Di Gelar, Presiden Prabowo Di Wakilkan Oleh Menbud
Selamat Bekerja Untuk Bupati Dan Wakil Bupati Gunung Mas Kalteng.
OPM Papua, Eksekusi Warga Yang Di Duga Mereka Seorang Inteljen,APH Selidiki Pelaku
Pecatan Polri Yang Bawa Lari Senpi, Ditangkap Hidup Di Papua
Petugas PPSU Kel.Kamal, Bersihkan Saluran Air Mampet Untuk Cegah Banjir Dan Bintik DBD
Pembekuan Pengurus PWI DKI Dianggap Sah Oleh PN Jakarta Pusat
Gerak Cepat Babinsa Kodim 0210/TU Bantu Penanganan Bencana Longsor Di Humbahas

Berita Terkait

Jumat, 21 Februari 2025 - 19:20 WIB

Hendry CH Bangun : Divisi Komunikasi Publik Lemah, Prabowo Bisa Tersandera Isu

Jumat, 21 Februari 2025 - 18:14 WIB

HPN 2025 Di Kalsel Sukses Di Gelar, Presiden Prabowo Di Wakilkan Oleh Menbud

Jumat, 21 Februari 2025 - 13:48 WIB

Selamat Bekerja Untuk Bupati Dan Wakil Bupati Gunung Mas Kalteng.

Jumat, 21 Februari 2025 - 13:15 WIB

OPM Papua, Eksekusi Warga Yang Di Duga Mereka Seorang Inteljen,APH Selidiki Pelaku

Jumat, 21 Februari 2025 - 11:47 WIB

Pecatan Polri Yang Bawa Lari Senpi, Ditangkap Hidup Di Papua

Berita Terbaru