Redaksi Zonapers Kunjungi Irjen Pol Ronny Sompie Di Kantor Pusat Imigrasi

- Jurnalis

Kamis, 24 November 2022 - 03:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com , Jakarta.

Bertempat di Kantor Pusat Imigrasi Kuningan Jakarta Pusat, Rombongan Redaksi Pusat Media Cetak dan Portal Berita zonapers.com mendatangi ruangan mantan Dirjen Imigrasi Irjen Pol Ronny Sompie untuk beramah tamah serta menggali informasi tentang masalah keimigrasian di Indonesia, Rabu, 23/11/22.

Sambutan yang baik dan luar biasa kami dapatkan ketika sampai di ruangan kerja beliau yang saat ini menjabat sebagai Staff Khusus Analis Direktorat Jenderal Imigrasi Republik Indonesia.

Terlihat sifat sederhana dan familier dari seorang Ronny Sompie walaupun dia di Kepolisian Republik Indonesia adalah mantan seorang Jenderal berbintang dua.

Baca Juga :  Komsos Babinsa Bumirejo Dengan Petani Tembakau, Sembari Sosialisasi Pencegahan Covid-19

” Terima kasih buat tim redaksi dari zonapers media group,yang telah berkenan hadir di kantor saya, maaf sebelumnya karena tanpa persiapan yang berarti,” Ujar Mantan Dirjen Imigrasi periode sebelum ini.

” Untuk masalah ke Imigrasi an, Tenaga Kerja, kaum imigran Indonesia serta perbatasan antar negara yang berbatasan dengan Indonesia, mungkin saya memiliki pengalaman dan jam terbang yang mumpuni, untuk itu saya juga sebentar lagi mau menerbitkan buku tentang hal itu, ” lanjutnya di serta memberikan contoh buku yang berjudul : Exit Strategi Migran Indonesia.

Baca Juga :  Aliansi PAPEDA Mengutuk Keras Pembunuhan Yang Tidak Manusiawi di Papu

Kunjungan tim Redaksi juga sempat membahas kaum milenial Indonesia yang ingin bekerja di Luar Negeri dan di berikan solusi untuk bisa menjadi Resmi sebagai Tenaga Kerja Indonesia.

Tak terasa, waktu seakan bergulir cepat sehingga 2,5 jam bersama Ronny Sompi, kami memperoleh Edukasi berbagai hal tentang masalah Keimigrasian, Tenaga Kerja dan berbagai ilmu kebijakan masalah perbatasan.

Terima kasih atas apresiasi dan waktunya.

( Redaksi ).

Berita Terkait

Persiapan Pengamanan Pilkada DKI 2024: Kapolres Jakarta Utara Pimpin Apel di JIS
Babinsa Mapurujaya Sertu Tangkas Budiono Dorong Ketahanan Pangan di Mimika Timur
Hesty Sitorus Ancam Tidur di Depan Mabes Polri: Kecewa Penanganan Kasusnya Mandek di Polrestabes Medan
Kapolda Jabar Resmikan Jembatan Gantung, Warga Bandung Barat Sambut dengan Antusias
Bawaslu Jakarta Pusat Gelar Rapat Koordinasi untuk Persiapan Pilkada 2024
Kakudam Iskandar Muda Lakukan Kunjungan Kerja ke Korem 012/TU, Tekankan Pengelolaan Keuangan yang Profesional
Dramatis! Bakamla RI Selamatkan MV Lena yang Terombang-ambing di Laut Natuna Utara
Drama Hukum Mitora Vs Yayasan Cendana: OC Kaligis Bongkar Kejanggalan Putusan BANI

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 17:22 WIB

Persiapan Pengamanan Pilkada DKI 2024: Kapolres Jakarta Utara Pimpin Apel di JIS

Jumat, 22 November 2024 - 13:04 WIB

Babinsa Mapurujaya Sertu Tangkas Budiono Dorong Ketahanan Pangan di Mimika Timur

Jumat, 22 November 2024 - 10:02 WIB

Hesty Sitorus Ancam Tidur di Depan Mabes Polri: Kecewa Penanganan Kasusnya Mandek di Polrestabes Medan

Jumat, 22 November 2024 - 09:01 WIB

Kapolda Jabar Resmikan Jembatan Gantung, Warga Bandung Barat Sambut dengan Antusias

Jumat, 22 November 2024 - 06:42 WIB

Bawaslu Jakarta Pusat Gelar Rapat Koordinasi untuk Persiapan Pilkada 2024

Berita Terbaru