Babinsa Koramil 03 Wonosalam Ajak Pedagang Pasar Untuk Selalu Kenakan Masker

- Jurnalis

Kamis, 22 Oktober 2020 - 15:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zonapers.com,Demak – Anggota Babinsa Jajaran Koramil 03/Wonosalam jajaran Kodim 0716 Demak mengajak para pedagang di pasar Wonosalam Kabupaten Demak untuk selalu memakai masker, Kamis (22/10/2020).

Ajakan tersebut dalam rangka mendukung anjuran pemerintah guna mencegah penularan Covid-19. Himbauan dan sosialisasi pemakaian masker harus terus dilakukan karena masih banyak warga belum sadar akan pentingnya menggunakan masker dalam situasi pandemi virus Corona saat ini.

Baca Juga :  Dinas Dikbud Prov.Banten Peroleh Penghargaan Keterbukaan Publik

Babinsa Serka Subadi menyebutkan, selain sosialisasi tentang penggunaan masker di Pasar Wonosalam, dirinya juga berkomunikasi sosial untuk mempererat hubungan tali silahturahmi dengan warga binaan.

Penegasan Danramil 03/Wonosalam Kapten Kav Karmadi, mengatakan, kegiatan sosialisasi akan terus dilaksanakan kepada masyarakat yang ada di wilayah teritorial untuk memutus mata rantai penyebaran virus Corona.

Baca Juga :  Klarifikasi PWI Pusat Tentang Lokasi HPN 2025

“Semua Babinsa jajaran Koramil 03/Wonosalam agar tidak bosan untuk selalu menghimbau warga yang masih minim menggunakan masker. Bila ada yang bandel, agar diberi pengertian betapa berbahayanya virus Corona,” terangnya.

Karena itu, sambungnya, apabila salah satu keluarga yang terindikasi terkena dampaknya bisa meluas terutama pada keluarga sendiri, dan orang di sekitarnya. pungkas Danramil (pendim 0716/Demak)

Red,adjie

Berita Terkait

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus
Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO
Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa
FWK Dorong Optimisme Nasional Hadapi Tekanan 2026
Program “Pemred Sahabat Desa” Resmi Diluncurkan di Bandung
Pangdam I/BB Tinjau Langsung Jalan Tarutung–Sibolga Yang Sempat Terputus Akibat Bencana Alam.
FWK : Pejabat Jangan Anti Kritik, PERS Selalu Hadir Untuk Kepentingan Publik
Terlewatkan.. Kondisi SMK Negeri I Badiri, Tertimbun Lumpur Dan Kayu, Akibat Banjir Bandang.

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:24 WIB

Presiden Prabowo Tiba Di Tapanuli Utara : Infrastruktur Rakyat Rakyat Tak Boleh Putus

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:13 WIB

Iming-Iming Investor Smelter Berujung Skandal Saham, Kariatun Ditetapkan Tersangka dan Masuk DPO

Jumat, 26 Desember 2025 - 14:12 WIB

Sidang Perdana Tokoh Aksi Rakyat Pati, Botok: Jangan Takut Kritik Penguasa

Kamis, 25 Desember 2025 - 10:04 WIB

FWK Dorong Optimisme Nasional Hadapi Tekanan 2026

Rabu, 24 Desember 2025 - 18:29 WIB

Program “Pemred Sahabat Desa” Resmi Diluncurkan di Bandung

Berita Terbaru

Berita

SPJB Pupuk Bersubsidi Tahun 2026 se-Bogor Ditandatangani

Rabu, 31 Des 2025 - 21:05 WIB