Dengan Mobil Patroli Polsek Paseh Rujuk Pasien Ke RSUD Sumedang

- Jurnalis

Jumat, 25 November 2022 - 07:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com, Sumedang – Wujud kepedulian Polri terhadap masyarakat ditunjukan Polisi dari Polsek Paseh Polres Sumedang yang memberikan bantuan terhadap warganya yang sakit.

Dengan mobil Patroli anggota Polsek Paseh Polres Sumedang mengantarkan seorang pasien yang harus di rujuk untuk mendapatkan perawatan di RSUD Sumedang. Kamis (24/11/2022).

Sebelumnya pasien dan suaminya yang merupakan salah satu warga kecamatan Paseh sedang berobat di Klinik Medika Paseh, namun setelah di periksa keadaan pasien harus segera di rujuk ke RSUD Sumedang.

Anggota Patroli Polsek Paseh yang menerima laporan dari salah satu petugas medis, langsung bergegas membawa pasien tersebut dengan mobil Patroli dikarenakan Klinik Medika Paseh belum mempunyai Fasilitas Ambulance.

Baca Juga :  Polres Sumedang Lakukan Tes Urine Bagi Personilnya Cegah Adanya Penyalahgunaan Narkoba

Kapolres Sumedang AKBP Indra Setiawan, S.H., S.I.K., melalui Kapolsek Paseh IPTU Nuroni Kandiana, S.Pd.I., M.Pd., memberikan apresiasi terhadap respon cepat anggotanya tersebut.

Dengan Mobil Patroli Polsek Paseh Rujuk Pasien Ke RSUD Sumedang

“Klinik Medika Paseh ini jaraknya tidak jauh dari Mapolsek Paseh dan belum mempunyai fasilitas Ambulance, sehingga apabila ada pasien yang harus di rujuk, pihak klinik meminta bantuan Mobil Patroli Polsek untuk mengantar Pasien.” Ujar Nuroni.

“Tentunya kami selalu siap apabila diperlukan untuk membantu merujuk pasien dari klinik ataupun masyarakat di wilayah Kecamatan Paseh, sebagai bentuk kepedulian sosial Kepolisian terhadap masyarakat.” Tambah Nuroni.

Baca Juga :  Kapolres Sumedang Melepas Perwakilan Santri Kabupaten Sumedang Yang Akan Bertanding Pada Porseni NU Ke-1 Di Solo

“Kepada masyarakat yang membutuhkan bantuan kepolisian tentunya jangan segan untuk menghubungi kami melalui kontak center yang telah kami sosialisasikan”. Pungkasnya.

Kapolsek Paseh juga membeberkan bahwa pasien yang sudah dirujuk ke RSUD Sumedang tersebut telah mendapat penanganan tim medis RSUD Sumedang dan kondisinya sudah cukup membaik, dan keluarganya pun memberikan apresiasi dan ucapan terimakasih atas respon cepat dari anggota Polsek Paseh Polres Sumedang…Ujs

Berita Terkait

Polsek Koja Gelar “Jumat Curhat”: Dekatkan Polisi dan Warga di Rawabadak Utara
Polres Metro Jakarta Utara Gaungkan Gerakan Nasional Pangan Merah Putih di Kawasan Mangrove PIK
PLN Bagikan Tips Aman Gunakan Listrik Selama Musim Hujan
Warga RW 07 Antilop Tolak Pembangunan Kantor RW 012, Tuding Ada Pelanggaran Aturan
Persiapan Pengamanan Pilkada DKI 2024: Kapolres Jakarta Utara Pimpin Apel di JIS
Babinsa Mapurujaya Sertu Tangkas Budiono Dorong Ketahanan Pangan di Mimika Timur
Hesty Sitorus Ancam Tidur di Depan Mabes Polri: Kecewa Penanganan Kasusnya Mandek di Polrestabes Medan
Kapolda Jabar Resmikan Jembatan Gantung, Warga Bandung Barat Sambut dengan Antusias

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 21:26 WIB

Polsek Koja Gelar “Jumat Curhat”: Dekatkan Polisi dan Warga di Rawabadak Utara

Jumat, 22 November 2024 - 19:53 WIB

Polres Metro Jakarta Utara Gaungkan Gerakan Nasional Pangan Merah Putih di Kawasan Mangrove PIK

Jumat, 22 November 2024 - 19:17 WIB

PLN Bagikan Tips Aman Gunakan Listrik Selama Musim Hujan

Jumat, 22 November 2024 - 17:48 WIB

Warga RW 07 Antilop Tolak Pembangunan Kantor RW 012, Tuding Ada Pelanggaran Aturan

Jumat, 22 November 2024 - 17:22 WIB

Persiapan Pengamanan Pilkada DKI 2024: Kapolres Jakarta Utara Pimpin Apel di JIS

Berita Terbaru

Berita

PLN Bagikan Tips Aman Gunakan Listrik Selama Musim Hujan

Jumat, 22 Nov 2024 - 19:17 WIB