Danlanud Sultan Hasanuddin Terima Audiensi Kepala Perwakilan BKKBN Sulsel Bahas Kolaborasi Penurunan Stunting

- Jurnalis

Rabu, 22 Januari 2025 - 15:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zonapers – Makassar

Komandan Lanud (Danlanud) Sultan Hasanuddin, Marsma TNI Arifaini Nur Dwiyanto, M.Han., menerima audiensi dari Kepala Perwakilan BKKBN Provinsi Sulawesi Selatan, Shodiqin, S.H., M.M., beserta jajaran di ruang rapat Mako Lanud Sultan Hasanuddin, Maros, Rabu (22/1/2025).

Kunjungan ini membahas peran strategis TNI AU, khususnya Lanud Sultan Hasanuddin, dalam mendukung program percepatan penurunan angka stunting melalui inisiatif Bapak Asuh Anak Stunting (BAAS). Dalam pertemuan tersebut, Shodiqin didampingi oleh Kepala Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kabupaten Maros, Andi Zulkifli.

Baca Juga :  Satgas TNI KRI Diponegoro-365 Raih Penghargaan Bergengsi LAF Medal di Lebanon

Marsma TNI Arifaini Nur Dwiyanto menyampaikan dukungannya terhadap kolaborasi ini, menegaskan komitmen Lanud Sultan Hasanuddin dalam mendukung program nasional tersebut.
“Kami akan mendukung program Bapak Asuh Anak Stunting, khususnya di Kabupaten Maros. Dengan kolaborasi ini, kami berharap dapat memberikan dampak positif untuk menekan angka stunting di wilayah ini,” ujarnya.

Baca Juga :  Prestasi Gemilang: Kadisops Lanud Sultan Hasanuddin Sematkan Bravet Para Dasar untuk Prajurit Brigif 3/Tri Budi Sakti Kostrad

Pertemuan berlangsung dalam suasana hangat dan penuh semangat sinergi, menjadi langkah awal bagi kerja sama berkelanjutan antara Lanud Sultan Hasanuddin dan BKKBN Sulsel dalam mendukung program pemerintah menurunkan angka stunting.

Sumber; Pen Hassanudin

Berita Terkait

Mabes Polri, Polda Metro Jaya, PN Jakpus Bakal Jadi Sejarah Baru Bagi PWI Pusat
Wira Arisandi Gelar Syukuran Usai Dilantik Menjadi Anggota DPRD Tapteng
Sekilas Tentang Reuni Jagratara 1984,Untuk 2025 Ini Di adakan Di Kota Bandung
Tokoh Kawanua Serukan Aspirasi Untuk Majukan Sulawesi Utara
Aksi Bersih Bersih Sungai Cikidang, Komunitas Lingkungan Bersatu
Kades Kohod ( Arsin ) Dicari Warga, Ngumpet Dimana Ya?
Sidang Ke 9 Perkara Wartawan Medan Sekeluarga Di Tunda Lagi, Saksi Koptu HB Tidak Hadir
Bravo !! Kapolda Metro Jaya Turun Langsung Bersama Tim Pemecah Macet Di Jakarta
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 18 Februari 2025 - 11:11 WIB

Mabes Polri, Polda Metro Jaya, PN Jakpus Bakal Jadi Sejarah Baru Bagi PWI Pusat

Senin, 17 Februari 2025 - 14:34 WIB

Wira Arisandi Gelar Syukuran Usai Dilantik Menjadi Anggota DPRD Tapteng

Senin, 17 Februari 2025 - 11:46 WIB

Sekilas Tentang Reuni Jagratara 1984,Untuk 2025 Ini Di adakan Di Kota Bandung

Senin, 17 Februari 2025 - 10:58 WIB

Tokoh Kawanua Serukan Aspirasi Untuk Majukan Sulawesi Utara

Minggu, 16 Februari 2025 - 14:34 WIB

Aksi Bersih Bersih Sungai Cikidang, Komunitas Lingkungan Bersatu

Berita Terbaru