Presiden Jokowi Bayar Zakat Ke BAZNAS via Teleconfrence

- Jurnalis

Selasa, 12 Mei 2020 - 18:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

zonapers.com , Jakarta.

Presiden Republik Indonesia Ir.Joko Widodo siang tadi melakukan pembayaran zakat fitrah ke Badan Amil Zakat Nasional ( Baznas ) via teleconfrence yang diterima oleh Ketua BAZNAS langsung, Bambang Sudibyo, Selasa 12/5/20.

” Pada hari ini, Selasa 12 Mei 2020, bertepatan dengan tanggal 19 Ramadhan 1441 Hijriah, saya Presiden Republik Indonesia menyerahkan dana zakat sebesar yang di alokasikan untuk Baznas untuk di salurkan ke Mustahik,” Ucap Joko Widodo sebagai Ijab Qobul pembayaran Zakat Fitrahnya, dan Bambang Sudibyo menerima secara simbolik di kantor BAZNAS.

Baca Juga :  Ciptakan Rasa Aman Dan Nyaman, Ditpamobvit Polda Banten Lakukan Pengamanan di PT Krakatau Posco

” Saya juga meminta kepada pihak BAZNAS untu menyalurkan bantuan zakat fitrah yang di tampung oleh BAZNAS untuk warga yang terkena dampak Covid-19,” Ujar Presiden.

Baca Juga :  Kelonggaran Pada PPKM Level 3 dan 2, Kabid Humas Polda Banten: Ada Peningkatan Aktivitas Penyeberangan di Pelabuhan Merak

Kepala Negara juga menghimbau para Muzaki atau pemberi zakat agar pembayaran zakat melalui BAZNAS, selain aman, penyaluran nyapun lebih sampai kepada yang berhak.

( ZP1 ).

Berita Terkait

Ketum PWI Pusat : Ady Indra Pawennari, Bendahara PWI Kepri yang Sah
DKI Akan Tambah Tenaga Damkar Dan PPSU, Semoga Tenaga Aktif Yang Sudah Ada Juga Di Sejahterakan Pendapatannya
Polisi Gagalkan Penyelundupan Senjata Api Senilai Rp1,3 Miliar ke KKB Puncak Jaya
Dua Srikandi Pendaki Puncak Jayawijaya Papua, Gugur Saat Jalur Turun Dari Puncak Cartenz
Presiden Prabowo Tutup Kegiatan Retreat Kepala Daerah Seluruh Indonesia
PWI Pusat Pecat Tiga Pengurus PWI Riau, Nama Nama Dihilangkan Dari Website Resmi PWI Nasional
PWI Pusat Tidak Pernah Menunjuk Plt di PWI Prov Sulut, Vocke Masih Ketua yang Sah
Bayar Bayar Bayar !! Lagu Kontroversi Yang Viral

Berita Terkait

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:21 WIB

Ketum PWI Pusat : Ady Indra Pawennari, Bendahara PWI Kepri yang Sah

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:16 WIB

DKI Akan Tambah Tenaga Damkar Dan PPSU, Semoga Tenaga Aktif Yang Sudah Ada Juga Di Sejahterakan Pendapatannya

Sabtu, 8 Maret 2025 - 17:48 WIB

Polisi Gagalkan Penyelundupan Senjata Api Senilai Rp1,3 Miliar ke KKB Puncak Jaya

Minggu, 2 Maret 2025 - 20:08 WIB

Dua Srikandi Pendaki Puncak Jayawijaya Papua, Gugur Saat Jalur Turun Dari Puncak Cartenz

Minggu, 2 Maret 2025 - 19:47 WIB

Presiden Prabowo Tutup Kegiatan Retreat Kepala Daerah Seluruh Indonesia

Berita Terbaru